Latihan Soal dan Jawaban APSI Pertemuan 3

Berikut ini adalah contoh soal pilihan ganda dan jawaban Pertemuan 3 Analisa Perancangan Sistem Informasi (APSI) Nusamandiri, AMIK dan Universitas Bina Sarana Informatika (BSI) terbaru yang bisa Sahabat gunakan sebagai referensi dan bahan latihan untuk mengikuti UTS, UAS atau UJIAN PERBAIKAN (HER) Matakuliah Analisa Perancangan Sistem Informasi (APSI) di Nusamandiri, AMIK dan universitas Bina Sarana Informatika (BSI).

1. Contoh sebuah datastore adalah...
a. Proses manual
b. Laporan­laporan
c. File supplier
d. Supplier
e. Manager

2. Sumbernya sama dan tujuan arus datanya sama dan digambarkan sebagai arus tunggal
merupakan jenis arus data...
a. Pocket of data
b. Diverging
c. Converging
d. Sumber dan tujuan arus data
e. Semua jawaban benar

3. Didalam pembuatan DAD simbol yang menunjukkan sumber atau tujuan data adalah...
a. External entity
b. Data flow
c. Proses
d. Datastore
e. Arsip

4. Contoh dari external entity adalah...
a. Sebuah perusahaan
b. File master
c. Laporan
d. Mencetak laporan
e. Inquery perangkat lunak

5. Penggambaran sistem secara global disebut juga...
a. Zero diagram
b. UML
c. Contex diagram
d. Detail diagram
e. Flowchart

Demikian adalah contoh soal pilihan ganda dan jawaban Pertemuan 3 Analisa Perancangan Sistem Informasi (APSI) Nusamandiri, AMIK dan Universitas Bina Sarana Informatika (BSI) terbaru yang bisa Sahabat gunakan sebagai referensi dan bahan latihan untuk mengikuti UTS, UAS atau UJIAN PERBAIKAN (HER) Matakuliah Analisa Perancangan Sistem Informasi (APSI) di Nusamandiri, AMIK dan universitas Bina Sarana Informatika (BSI). Semoga Bermanfaat...!

Komentar